Kamis, 01 April 2010

Cervus Timorensis (Rusa Timor)


Cervus Timorensis atau yang sering disebut rusa timor adalah salah satu jenis satwa yang dilindungi undang-undang, oleh karena itu untuk dapat memanfaatkan satwa ini harus berada pada koridor undang-undang yang berlaku yang ditetapkan oleh Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA).

adapun klasifikasi rusa timor adalah sebagai berikut:

Phyllum : Vertebrata
Sub phyllum : Chordata
Class : Mammalia
Ordo : Artiodactyla
Familia : Cervidae
Genus : Cervus
Species : Cervus timorensis (Blainville, 1822)
Sub species : Cervus timorensis russa (Mul.&Schl., 1844)
(Ind = Rusa Jawa)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar